Menuntut semua pihak untuk mengasah kepekaan dan kejelian,
Yang pertama menurut Yasti, adalah tantangan terkait dengan percepatan pemulihan ekonomi nasional, penanggulangan kemiskinan dan penciptaan lapangan pekerjaan.
Tentunya harus terus membangun sinergitas dan komitmen bersama, untuk membangun dan memberikan pelayanan yang terbaik sesuai bidang tugas masing-masing,