Penandatanganan Pakta Integritas ini merupakan wujud nyata komitmen antara penerima dan pemberi amanah untuk meningkatkan integritas, akuntabilitas, transparansi dan kinerja.
Bupati Iskandar Kamaru menyampaikan duka cita dan keprihatinan atas bencana banjir dan longsor yang menimpa Kota Manado.
Ada edaran terbaru yang memungkinkan hal tersebut bisa dilakukan asalkan mendapatkan restu dari Mendagri melalui Gubernur.
Kebijakan tersebut merupakan wujud nyata kepedulian pemerintah dalam memberikan jaminan kesehatan kepada warga Bolsel
Iskandar juga meminta jajaranya supaya menyiapkan dokumen-dokumen pendukung untuk penyusunan LPPD dan LKPJ