Masyarakat di Bolmong diharapkan untuk tidak mudah percaya terhadap informasi bohong atau hoaks yang menimbulkan pro dan kontra, sehingga masyarakat takut untuk divaksin.
Sebagai bentuk penghormatan kepada tamu atau pejabat yang datang, Agus Fathoni disambut dengan tari adat Tuitan saat memasuki halaman rumah dinas.
Program sunatan massal gratis yang dilakukan ini, murni bersumber dari APBD Bolmong dan ide dari Bupati Bolmong, Yasti Soepredjo Mokoagow.
Pengawasan terhadap orang asing bukan hanya kewenangan Kantor Imigrasi, tapi juga pemerintah daerah
Iklim Bolmong sangat cocok untuk tanaman tersebut. Tanah di Bolmong juga subur hingga menunjang pertumbuhan umbi porang
Sistem SP2D online ini akan memperpendek proses penerbitan SP2D, sehingga pengurusan berkas di bidang perbendaharaan bisa cepat dilaksanakan