Wartawan dilindingi oleh Undang-undang nomor 40 tahun 1999 tentang Pers saat melakukan kerja jurnalistik.
Pelatihan tersebut merupakan program dari Internasional Federation Journalist (IFJ) bekerjasama NORSK Journalistlag Norwegian Union of Journalist, AJI Indonesia dan didukung penuh AJI Manado.
Ketua Dewan Pers Mohammad Nuh melalui Pernyataan Penilaian dan Rekomendasi (PPR) Dewan Pers Nomor 187/DP-K/III/2020 menyimpulkan karya Muhammad Asrul adalah produk jurnalistik.
Sekolah Paralegal dilaksanakan untuk membentengi para Jurnalis dari upaya kekerasan maupun diskriminasi ketika sedang melakukan kegiatan Jurnalistik.
KOTAMOBAGU, PANTAU24.com–Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Manado bekerjasama dengan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Pers Manado menggelar pelatihan paralegal yang dikhususkan bagi para jurnalis yang bertugas di wilayah...
PANTAU24.COM-DPR telah menyetujui empat rancangan undang-undang (RUU) masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2021 pada rapat paripurna, Kamis (30/9/2021). Dua di antaranya adalah RUU KUHP...