Connect with us

MATA DESA

Yang Pernah Memimpin Desa Mopait, dari Kepala Suku hingga Sangadi

Sejak tahun 2000, nama jabatan Kepala Desa diubah menjadi Sangadi yang diambil dari bahasa Daerah Bolaang Mongondow yang penggunan bahasanya dikembalikan kepada nama pemimpin dalam bahasa daerah.

Published

on

Lapangan olahraga Gumempang Desa Mopait
Lapangan olahraga "Gumempang" Desa Mopait, Kecamatan Lolayan. (foto: pantau24.com/marshal)

PEMERINTAHAN pertama  di Desa Mopait masih berstatus Kepala Suku, yang mengepalai kelompok-kelompok  keluarga yang berada di wilayah desa Mopait. Menurut  sejarah  bahwa pemerintahan  saat itu masih dibawah pemerintahan Kepala Suku  induk yang pusat pemerintahannya di Desa Tungoi.

Berikut ini kepala-kepala suku yang memimpin desa Mopait  sebagaimana  tabel dibawah ini:

NoN  a  m  aJabatanTahun Memerintah
1Pokol PebelaKepala Suku1892-1906
2Regen  ManoppoKepala Suku1906-1908
3L. LamalutaKepala Suku1908-1909
4A. BayowoKepala Suku1909-1917
5Uon MokoagowKepala Suku1918-1920

Pemerintahan kedua  adalah pemerintahan  desa definitif  yang  berstatus Kepala Desa Mopait.

Sejak  tahun  2000,  nama jabatan Kepala Desa diubah menjadi Sangadi yang diambil dari bahasa Daerah Bolaang Mongondow  yang penggunan bahasanya dikembalikan kepada nama pemimpin dalam bahasa  daerah.

Kepala Desa dan atau Sangadi dipilih oleh masyarakat secara langsung.

Fakta menarik dan bermanfaat

Urutan Kepala Desa dan Sangadi yang  memimpin Desa Mopait adalah sebagaimana tabel berikut:

NoN  a  m  aJabatanTahun Memerintah
1B. SimbalaKepala Desa1923-1935
2S. ManoppoKepala Desa1936-1947
3Pogopat KomboKepala Desa1948-1948
4I. TongkukutKepala Desa1949-1952
5S. P. AmbaruKepala Desa1952-1952
6H. B. SimbalaKepala Desa1953-1956
7L. MokodompitKepala Desa1957-1957
8H. B. SimbalaKepala Desa1957-1964
9S. I. TongkukutKepala Desa1965-1985
10H. B. MakalalagKepala Desa1985-1985
11S. PopitodKepala Desa1985-1986
12M. S. TompunuKepala Desa1986-1988
13A. M. PaputunganKepala Desa1988-1990
14S. PopitodKepala Desa1990-1998
15H. A. DaoSangadi1998-2000
16H. A. DaoSangadi2001-2009
17R. Bonuot, A.Ma.PdSangadi2009 s/d 2015
18H. TongkukutPLT Sangadi12 Feb 2015 s/d 02 Juni 2015
20Suriyadi DatundugonPJS.Sangadi03-06-2015 s/d.20-01-2016
20Ruslan Bonuot, SESangadi20-01-2016 s/d Sekarang
Sumber: Pemeritah Desa Mopait
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply