Sejumlah fakta muncul dalam webinar yang juga disiarkan di channel YouTube AJI Indonesia itu. Berbagai fakta juga disampaikan dua pemateri yakni juru bicara satgas COVID-19 Sulawesi...
Permintaan itu disampaikan saat AJI dan LBH Pers mendatangi Komnas HAM pada Jumat pagi 16 April 2021.
Beberapa tokoh pun menyatakan dukungan agar kasus ini diusut tuntas.
Kekerasan kepada Nurhadi diduga dilakukan oleh anggota Polri dan TNI
Peristiwa penganiayaan yang dialami oleh jurnalis Tempo, Nurhadi, Sabtu 27 Maret 2021, merupakan serangan terhadap kebebasan pers.
PANTAU24.COM-Kekerasan terhadap jurnalis kembali terjadi. Nurhadi, koresponden Tempo menjadi korban penganiayaan saat melakukan kerja jurnalistik. Kekerasan terhadap Nurhadi terjadi saat dia melakukan reportase terkait Direktur Pemeriksaan...