BOLSEL, PANTAU24.COM-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) mulai menggelar vaksinasi Covid-19 bagi anak usia 6 hingga 11 Tahun. Launching vaksinasi anak usia 6-11 Tahun digelar...
BOLSEL, PANTAU24.COM-Untuk meningkatkan pelayanan dan memberikan rasa aman dan damai kepada masyarakat menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru), Polres Bolsel membangun beberapa pos pengamanan di setiap...
Pemkab Bolmong bekerjasama dengan jajaran TNI/Polri serta pemangku kepentingan lainnnya menggerakkan seluruh jajaran untuk menggenjot capaian vaksinasi di daerah itu.
AKBP I Dewa Nyoman Agung Surya didampingi Kasat Binmas, Kasi Humas dan Kapolsek Modayag beserta anggota, melakukan kunjungan silaturahmi ke beberapa Tokoh Agama di wilayah Kecamatan...
vaksinasi dari rumah ke rumah warga tersebut dilaksanakan secara terpadu dengan melibatkan personel Polri, TNI, Pemerintah Kecamatan, Puskesmas, dan Pemerintah desa setempat.
Kegiatan vaksinasi massal terus digencarkan seluruh stakeholder di wilayah ujung Utara NKRI, tepatnya di Pulau Miangas, Kabupaten Kepulauan Talaud.